Di Terbitkan oleh Unknown 0 Comments

Ada beberapa trik yang dapat di gunakan untuk mengoptimalkan kecepatan internet, tanpa panjang lebar inilah beberapa triknya :
Cara pertama
Pada dasarnya sistem operasi Windows membatasi koneksi internet sebesar 20%, untuk mengaturnya sehingga tidak ada bandwitch lagi dengan langkah-langkah berikut ini :
- klik start
- klik run
- lalu ketik gpedit.msc klik ok
- setelah masuk klik administrative templates
- klik network
- klik QoS packet scheduler
- klik limit reservable bandwitch
- lalu ubah setingnya menjadi enable
- kemudian ubah bandwitch limitnya menjadi 0
- klik apply, lalu ok
- kemudian keluar lalu restart PC
bisa juga dengan memperbesar cache hingga 5-10% dari kapasitas hard disk. Logikanya jika kita sudah pernah mengunjungi situs tersebut,lalu mengunjung situs tersebut itu lagi browser tidak perlu banyak load ataupun menyimpan cache baru yang dapat memakan waktu sehingga akan membuat internet menjadi lebih cepat. Cara ini tidak di sarankan untuk yang memakai hard disk berkapasitas kecil.
Cara kedua dengan mengubah setingan browser untuk mozilla firefox dapat dilajkukan dengan cara :
- ketik about:config di address bar lalu ok
- Ubah network.http.pipelining menjadi true
- Ubah network.http.proxy.pipelining.maxrequests menjadi 30-100, semakin besar semakin cepat.
- Ubah network,dns.disableIPv6 jadi true
- kemudian klik kanan di halaman konfigurasi klik new > boolean ketik content.interrupt.parsing lalu ok ubah menjadi true
- klik kanan di halaman konfigurasi lalu new > integer ketik content.notify.interval masukkan nilai 750000
- klik kanan di halaman konfigurasi klik new > boolean ketik content.notify.ontimer ok ubah jadi true
- klik kanan di halaman konfigurasi lalu new > integer ketik content.switch.threshold masukkan nilai 750000
- klik kanan di halaman konfigurasi lalu new > integer ketik nglayout.initialpaint.delay masukkan nolai 0
- refresh halaman konfigurasi lalu restart mozilla
Cara ketiga :
- daftar terlebih dahulu di www.openDNS.com
- masuk ke control panel dari start menu, pilih network connection lalu pilih koneksi anda lalu klik properties
- pada bagian Internet protocol anda bisa pilih TCP/IP dan klik properties, lalu masukkan angka 208.67.222.222 dan 208.67.220.220 pada opsi DNs
- lalu restart PC
sebenarnya masih banyak trik-trik lain tapi menurut saya trik diatas yang paling berpengaruh pada kecepatan akses internet. Selamat mencoba !!!

0 Responses so far.

Posting Komentar